Kelas: X IPS 1
Absen: 3
PERSAMAAN RASIONAL
Persamaan rasional didefinisikan sebagai persamaan suatu pecahan dengan satu atau lebih variabel (x) pada pembilang atau penyebutnya. Sedangkan pertidaksamaan rasional adalah persamaan pecahan dengan notasi kurang dari, lebih dari, kurang dari sama dengan dan lebih dari sama dengan.
Untuk bisa menjawab soal persamaan rasional, kemampuan yang mesti kita miliki adalah perkalian silang dan pindah ruas bilangan. Seperti kita ketahui ketika kita pindah ruas bilangan positif dari kanan ke kiri maka tanda positif menjadi negatif dan sebaliknya.
Cara menentukan penyelesaian persamaan rasional:
- Nolkan ruas kanan.
- Faktorkan pembilang dan penyebut.
- Tentukan syarat penyelesaian yaitu penyebut tidak sama dengan nol.
- Tentukan penyelesaian yaitu penyebut sama dengan nol dan memenuhi syarat pada langkah 3.
- Tuliskan HP.
PERTIDAKSAMAAN RASIONAL:
Pertidaksamaan rasional adalah pertidaksamaan yang variabelnya termuat dalam bentuk pecahan.
Contoh Soal:
Daftar Pustaka:
Judul Posting: Persamaan Dan Pertidaksamaan Rasional
Penulis: soalfismat.com, dan catatan matematika
Tahun Posting: Juni 2019 , dan Agustus 2018
Tidak ada komentar:
Posting Komentar